Berita

Berita Thumbnail
Senin, 03 Mei 2021
Oleh: Admin

Penjajakan Kerjasama dalam Penelitian dan Pengembangan di bidang Nanosains dan Nanoteknologi

Berita dari FKG Usakti

*Penjajakan Kerjasama dalam Penelitian dan Pengembangan di bidang Nanosains dan Nanoteknologi*

Pada tanggal 20 April 2021 diadakan Pertemuan penjajakan kerjasama dalam penelitian dan pengembangan di bidang Nanosains dan Nanoteknologi antara Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Trisakti dengan Pusat Penelitian Nanosains dan Nanoteknologi (PPNN) Institut Teknologi Bandung.

Acara dihadiri oleh Rektor Universitas Trisakti, Ketua PPNN ITB Prof. Dr. Apt Heni Rachmawati dengan Team nya , serta dari pihak FKG Usati dihadiri oleh Dekan FKG, para Wakil Dekan, Ketua DRPMF, Kepala Laboratorium Dental Material Technology Core, Bagian Bahan Kedokteran Gigi dan para dosen yg berminat dlm riset yg berkaitan dgn nanoteknologi.

Harapan dilaksanakan acara ini adalah peningkatan kerja sama antar kedua instansi dlm bentuk penelitian dan pengembangan di bidang Nanosains dan Nanoteknologi.

Sumber Berita: Humas FKG Usakti.

Floatin Button