Berita
Minggu, 08 April 2018
Oleh: Admin
Seminar Ormawa 2018 oleh BPHMJ Akuntansi periode 2018
Seminar Ormawa 2018 oleh BPHMJ Akuntansi periode 2018 “Jurusan Akuntansi. Mau Jadi Apa?” Kegiatan dilaksanakan pada hari Sabtu, 7 April 2018 dari pukul 08.00 s/d pkl 13.00 bertempat di Auditorium Lt. 8 gd S Kampus A, Grogol.
Peserta berjumlah lebih kurang 200 orang mahasiswa dari S-1 prodi Akuntansi.
Dengan pembicara:
- Bp Mucha mau Noor Hidayat (PT. Telekomunikasi Indonesia, tbk)
- Bp Hengki Tampa bolong (PT. Waskita)
- Bp Hendi Liusgria (PT. Sinar Niaga Sejahtera member of Garuda Food)
- Bp Arya Lukito (Business Development Manager – CPA Australia)
- Bp Edward Tanujaya (Direktur Komunikasi Pemasaran – IAI)
Acara dihadiri dan dibuka oleh Dekan FEB Prof. Dr. Bambang Soedaryono, Ak, MBA, CA dan Kaprodi Ak Dr. M. Nuryatno, aswadek-3, dosen PEK Prodi Akuntansi.
Dengan kegiatan ini diharapkan mahasiswa mendapatkan gambaran tentang dunia kerja Akuntansi, informasi tentang profesi dari jurusan akuntansi, dan dorongan & motivasi untuk dapat bersaing dalam dunia kerja setelah lulus nanti.
(Sumber IG @humas_usakti)