Berita
Sabtu, 17 Desember 2016
Oleh: Admin
Kuliah Umum " PENGELOLAAN DAN MITIGASI AIR ASAM TAMBANG"
Kuliah Umum yang diselenggarakan pada Sabtu, 17 Desember 2016 oleh Prodi Teknik Pertambangan mengambil tema ” Pengelolaan dan Mitigasi Air Asam Tambang “
Prodi Teknik Pertambangan menyelenggarakan Kuliah Umum dengan tema " PENGELOLAAN dan MITIGASI AIR ASAM TAMBANG ", selaku pembicara adalah Prof.Dr.Ir. Rudy Sayoga Gautama, Kepala CORE (Center of Research Excellence ) Mining Environment.
Kegiatan Kuliah Umum ini dilaksanakan pada Sabtu, 17 Desember 2016, bertempat di Gedung D, Lantai 3 Universitas Trisakti – Jakarta, dengan peserta adalah mahsiswa teknik pertambangan, yang mengambil mata kuliah Reklamasi Pasca Tambang dan mata kuliah Pengetahuan Lingkungan Tambang.